SOLOPOS.COM - Infografis Kafe Jamu (Solopos/Whisnupaksa K)

Banner Wisata Joglosemar

Solopos.com, SUKOHARJO — Kafe Jamu di wilayah Kecamatan Nguter, Sukoharjo, menjadi salah satu destinasi wisata dengan konsep tempat nongkrong dengan minuman jamu yang menyehatkan. Jangan dibayangkan jamu yang ditawarkan berasa pahit karena pengelola telah memodifikasi rasanya agar lebih bersahabat dengan lidah anak-anak muda.

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Kafe ini memang dikembangkan untuk menunjang wisata kawasan Nguter, Sukoharjo, yang sejak dulu dikenal sebagai produsen jamu tradisional. Produksi jamu yang merupakan minuman tradisional warisan leluhur harus dilestarikan dan bisa dinikmati semua kalangan.

Infografis Kafe Jamu (Solopos/Whisnupaksa K)
Infografis oleh Whisnupaksa K.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya