Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Menunda Pemilu 2024 Berarti Menciptakan Ketidakpastian dan Kaos

Menunda Pemilu 2024 Berarti Menciptakan Ketidakpastian dan Kaos
user
Selasa, 1 Maret 2022 - 10:42 WIB
share
SOLOPOS.COM - Ilustrasi pemungutan suara pemilihan umum. (ui.ac.id)

Solopos.com, SOLO — Kegaduhan mengenai wacana penundaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 justru akan mengganggu stabilitas politik dan peluang pertumbuhan ekonomi yang makin membaik seiring pandemi Covid-19 yang makin melandai.

Penundaan Pemilu 2024 sama saja menciptakan ketidakpastian politik yang akan berimbas pada perekonomian dan sektor lain. Wacana ini juga berpotensi membelah masyarakat yang bila meningkat eskalasinya akan berujung kekacauan atau kaos (chaos) dan berbuah kerusuhan.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN