Senin, 14 November 2011 - 19:22 WIB

Masalah Laut Cina Selatan temui titik terang

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Nusa Dua [SPFM], Penyelesaian konflik beberapa negara ASEAN dengan Cina di Laut Cina Selatan menemui titik terang dengan digelarnya pertemuan ASEAN-Cina, Senin (14/11). Pertemuan digelar untuk membahas pelaksanaan kesepakatan Declaration of Conduct (DOC). Pertemuan ini digelar dalam rangkaian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-19 di Nusa Dua, Bali yang berlangsung dari 14-19 November 2011.

Menurut Direktur Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri Indonesia Jauhari Oratmangun, pertemuan ini dicapai setelah dilakukan perundingan selama 6 tahun. DOC sendiri sudah ditandatangani pada 4 November 2002 di KTT ASEAN ke-8 di Phnom Penh, Kamboja. [tempo/rda]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif