SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

SLEMAN: SMP Negeri 1 Berbah akan mewakili Provinsi DIY dalam Lomba Sekolah Sehat (LSS) tingkat Nasional.

Camat Berbah, Krido Suprayitno mengatakan, penilaian oleh panitia LSS akan dilaksanakan Jumat (17/6) siang.

Promosi Uniknya Piala Asia 1964: Israel Juara lalu Didepak Keluar dari AFC

“Harapannya bisa memberikan hasil yang terbaik untk DIY dan Berbah khususnya,” kata Krido, Senin (13/6).

Menurut dia, bangunan SMP yang berada di dusun Teguhan, Kalitirto, Berbah tersebut juga merupakan bangunan cagar budaya. Bagian kantor guru adalah rumah zaman pemerintahan belanda.

Indikator yang ditekankan dalam penilaian nantinya adalah Usaha Kesehatan Sekolah (UKS). Siswa dilibatkan dalam menjaga kesehatan sekolah melalui kaderisasi. (Harian Jogja/Akhirul Anwar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya