Laga uji coba membuat PSIS dikalahkan Madura United.

PromosiJalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Pesepak bola Madura United Raphael Maitimo (kanan) melewati pesepak bola PSIS Semarang, Freny Saputra (kiri), dalam laga uji coba di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jatim, Minggu (1/3/2018). (JIBI/Solopos/Antara/Saiful Bahri)

Pesepak bola Madura United Raphael Maitimo (kanan) melewati pesepak bola PSIS Semarang, Freny Saputra (kiri), dalam laga uji coba di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jatim, Minggu (1/3/2018). (JIBI/Solopos/Antara/Saiful Bahri)

Gembira tentu saja meskipun hanya berlaga di pertandingan uji coba, kala Madura United berhasil mengalahkan PSIS Semarang 1-0 di kandangnya, Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Pulau Madura, Jawa Timur, Minggu (11/3/2018). Maklum saja, meskipun hanya berstatus laga persahabatan, namun pertemuan yang dirancang sebagai uji coba menjelang bergulirnya roda kompetisi Liga 1 Indonesia Musim 2018 itu berlangsung ketat dan keras.

Senyum terkembang di wajah pesepak bola Madura United, Raphael Maitimo dan Zah Rahan, saat keduanya berselebrasi setelah mencetak gol tunggak ke gawang PSIS Semarang yang dijaga Sendri Johansyah.  Semangat terbayang berkobar di wajah mereka, meskipun laga uji coba, melawan PSIS Semarang memang tak bisa dengan mudah mereka lakoni.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi