Rabu, 15 Juni 2011 - 21:26 WIB

KPK tunggu laporan PPATK

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan adanya ribuan rekening tak wajar milik pejabat daerah. PPATK mencurigai sebagian rekening itu terindikasi korupsi. KPK menunggu laporan dari PPATK untuk dapat ditelusuri lebih lanjut. Jubir KPK Johan Budi SP, Rabu  (15/6) mengungkapkan KPK tidak pernah membedakan, antara korupsi yang terjadi di daerah maupun di tingkat pusat. Selama ini, lanjutnya KPK telah cukup banyak menangani korupsi yang berkaitan dengan APBD.

Seperti diberitakan, PPATK menemukan adanya ribuan rekening tak wajar milik pejabat daerah yang ditengarai sebagian rekening itu terindikasi korupsi. Berdasar penyelidikan PPATK, uang yang disimpan pejabat daerah di sejumlah rekening itu asalnya berasal dari dana negara. [dtc/lia]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif