SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

JIBI/SOLOPOS/Dwi Prasetya BOM GEREJA--Salah satu jenasah yang tergeletak di depan Gereja Bethel Injil Sepenuh, Kepunton, Jebres, Solo, Minggu (25/9/2011) yang meninggal diduga akibat bom.

Solo (Solopos.com)–Seorang korban yang diduga sebagai pelaku bom bunuh diri Gereja Bethel Kepunton, Jebres, Solo, Minggu (25/9/2011) tewas. Sampai pukul 12.25 WIB belum diketahui identitas dari jenazah itu.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Berdasarkan pantauan Espos, korban luka-luka berjumlah delapan sampai 11 orang yang kemudian dilarikan ke RS Brayat dan RS dr Oen Kandang Sapi.

“Meledaknya sekitar jam 10.55. Sejak jam setengah sebelas, ada perempuan yang hilir mudik di depan gereja. Saya sudah menyuruh dia pergi tapi bilangnya sedang menunggu teman yang ikut kebaktian. Tadi ada sekitar 2.000 jemaah yang sedang mengikuti kebaktian,” petugas keamanan Gereja, Dingga.

(kur)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya