SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Bentrok dan kerusuhan akhir-akhir ini marak terjadi di beberapa wilayah di Indonesia. Menurut Wakil Ketua MPR Hajriyanto Thohari, fenomena ini dinilai sebagai bentuk dari frustasi sosial di tengah masyarakat. Hajriyanto menambahkan, meskipun perekonomian Indonesia meningkat, namun keberhasilan pembangunan itu dinilai tidak adil dan merata di semua lapisan.

Peningkatan perekonomian tersebut dinilai hanya dinikmati beberapa gelintir orang saja. Untuk itu, dirinya menilai harus ada perubahan secara mendasar dalam peraturan perundang-undangan. Undang Undang yang ada sekarang ini dianggap terlalu liberal dan tidak pro terhadap rakyat miskin. [dtc/rda]

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya