Kepadatan kawasan hunian Kota Solo difoto dari ketinggian gedung bertingkat, Kamis (18/10/2012). Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Solo, kelompok Perumahan, Air, Listrik, Gas dan Bahan Bakar pada Bulan September 2012 mengalami inflasi sebesar 0,23 persen. Dari empat sub kelompok yang ada, 2 sub kelompok mengalami inflasi yaitu Sub Kelompok Biaya Tempat Tinggal sebesar 0,29 persen dan Sub Kelompok Penyelenggaraan Rumah Tangga 0,83 persen. Sedangkan 1 sub kelompok lainnya mengalami deflasi yaitu Sub Kelompok Perlengkapan Rumah Tangga sebesar 0,27 persen.

PromosiRiwayat Banjir di Semarang Sejak Zaman Belanda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi