SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

JOGJA—Pakar hukum dan perbankan Nindyo Pramono mengatakan setiap kejahatan perbankan selalu membutuhkan peran orang dalam.

Artinya, tidak ada satu pun kejahatan yang terjadi tanpa bantuan pegawai bank tersebut. Di sisi lain, lemahnya pengawasan menjadi faktor pemicu maraknya kejahatan perbankan termasuk pembobolan bank.

Promosi Tragedi Simon dan Asa Shin Tae-yong di Piala Asia 2023

“Misal nasabah menitipkan buku ceknya kepada karyawan bank, ini sangat rawan,” tuturnya dalam seminar nasional bertajuk Tantangan Kejahatan Perbankan Berbasis Teknologi di UAD, hari ini.

Penyebab lainnya, sambung Nindyo, ialah lemahnya pengawasan di lingkungan perbankan itu sendiri. Salah satunya peredaran kartu kredit yang seolah-olah tanpa kendali.(Harian Jogja/Switzy Sabandar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya