SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

WONOGIRI–Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) Wonogiri mengadakan halalbihalal di Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Wonogiri, Minggu (16/9/2012).

Ketua Kagama Wonogiri, Sri Wiyoso, berharap kegiatan itu mampu meningkatkan tali silaturahmi dari semua alumni.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

“Kami ingin tali silaturahmi ini jangan sampai putus. Selain itu, kami terus berkoordinasi dengan Kagama pusat untuk masalah kekeringan di Wonogiri. Sehingga mampu membantu masyarakat yang kekurangan air bersih,” katanya saat memberikan sambutan saat pembukaan acara.

Dalam kegiatan itu juga dilaporkan kegiatan Kagama satu tahun terakhir di antaranya memberikan bantuan air bersih sebanyak 25 tangki dan bantuan pemberian buku bacaan. Serta membina warga di Dusun Gudang, Desa Pokoh Kidul, Kecamatan Wonogiri yang masih terpencil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya