SOLOPOS.COM - Butet Kertaradjasa (JIBI/SOLOPOS/Burhan Aris Nugraha)

Solopos.com, JAKARTA — Seniman asal Jogja, Butet Kartaredjasa, secara mengejutkan datang ke Kantor Transisi Jokowi-JK pada, Selasa siang ini (16/9/2014). Kedatangannya kali ini bersama para petani tebu dari Jogja.

Butet Kartaredjasa nampak turun dari sebuah bus besar. Kedatangan Butet diikuti oleh sekitar 10 pria lainnya yang kompak memakai kaos hitam dan penutup kepala. “Datang dari Jogja, Pak? tanya wartawan.

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

“Iya kalau saya dari Jogja. Ini nemenin petani tebu,” jawab Butet singkat, Selasa (16/9/2014).

Kedatangan Butet dan 10 petani tebu tersebut diterima oleh salah satu Deputi Kantor Transisi Jokowi-JK, Andi Widjajanto. Hingga kini pertemuan masih berlangsung dan belum diketahui apa yang mereka bicarakan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya