Berita Kudus Terbaru
Kudus

Dijuluki Carribean van Java, 5 Wisata Menarik yang Ada di Karimunjawa Jepara

Dijuluki Carribean van Java, yuk kunjungi lima destinasi wisata menarik ini di Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah.
  • 22 jam yang lalu
  • Nugroho Meidinata / Chelin Indra Sushmita
Kudus

5 Kecamatan Kebanjiran, Pemkab Kudus Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

Pemerintah Kabupaten Kudus menetapkan status tanggap darurat bencana alam angin kencang, banjir, dan tanah longsor.
  • 1 hari yang lalu
  • Newswire
Kudus

Lagi! Remaja di Kudus Meninggal Dunia akibat Banjir

Banjir yang melanda wilayah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), kembali menelan korban jiwa seorang remaja yang tenggelam di area persawahan.
  • 2 hari yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Kudus

Sedih... Banjir di Demak Semakin Meluas dari 25 Jadi 44 Desa

Banjir di Kabupaten Demak sejak Rabu (13/3/2024) tak kunjung surut bahkan semakin meluas.
  • 2 hari yang lalu
  • Newswire
Kudus

Tragis! 5 Pelajar di Kudus Tenggelam di Area Banjir, 3 Meninggal

Sebanyak tiga dari lima pelajar atau santri di Kabupaten Kudus, yang tenggelam di area banjir, ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
  • 3 hari yang lalu
  • Newswire
Kudus

Pemuda di Jepara Tercebur ke Sumur saat Hendak Nonton Dangdut, Ini Ceritanya

Seorang pemuda di Jepara terperosok di sumur tua saat hendak nonton konser musik dangdut.
  • 1 minggu yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Sejumlah Pasangan Mesum Digerebek Polisi Jepara di Hotel dan Rumah Kos

Aparat Polres Jepara menangkap sejumlah pasangan tak resmi di hotel, homestay, hingga rumah indekos di kawasan Desa Bandengan, Kecamatan Jepara Kota.
  • 1 minggu yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Jemaah Tak Kunjung Berangkat, Pemilik Biro Umrah di Kudus jadi Tersangka

Pemilik sebuah biro perjalanan umrah di Kudus, Jawa Tengah (Jateng), ditetapkan sebagai tersangka setelah calon jemaah merasa ditipu karena tak kunjung diberangkatkan.
  • 1 minggu yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Kudus

Tradisi Dandangan di Kudus, 680 Pedagang Antusias Sambut Ramadan

Tradisi Dandangan di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), untuk menyambut datangnya bulan puasa Ramadan turut dimeriahkan 680 pedagang dari berbagai daerah.
  • 2 minggu yang lalu
  • Newswire
Kudus

Sekretaris TKN Prabowo-Gibran Unggul Sementara di Pileg DPR RI Dapil Jateng II

Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid, untuk sementara menjadi caleg peraih suara terbanyak pada Pileg DPR RI 2024 di Dapil Jateng II.
  • 1 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Kudus

Banjir di Demak, 3.393 Warga Mengungsi ke Kudus

Jumlah pengungsi banjir di Demak yang ke Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), terus bertambah.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Tangani Banjir Demak-Kudus, Menteri PUPR: Normalisasi Sungai Wulan Mulai April

Selain perbaikan tanggul dan normalisasi Sungai Wulan, pemerintah juga memrogramkan pembangunan tanggul dan normalisasi Sungai Juana sepanjang 60 km pada 2025-2027 dan rehabilitasi tanggul sepanjang 10 km di 2025-2027.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Peduli Banjir Grobogan & Demak, Semen Gresik dan BPBD Salurkan Bantuan Logistik

Bantuan logistik tersebut senilai Rp30 juta yang diberikan kepada para korban terdampak bencana banjir di Kabupaten Grobogan, Jumat (9/2/2024) dan Demak pada, Minggu (11/2/2024).
  • 1 bulan yang lalu
  • Brand Content
Kudus

Dampak Banjir, KPU Jateng Siapkan Skema Coblosan Berbeda di Demak

Banjir yang tak kunjung surut di Demak membuat KPU Jateng menyiapkan skema coblosan Pemilu 2024 yang berbeda khusus untuk wilayah tersebut.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

PWNU Jateng Usulkan Kiai Asnawi Kudus Peroleh Gelar Pahlawan Nasional

PWNU Jawa Tengah mengusulkan Kiai Haji R. Asnawi, ulama kharismatik yang merupakan pendiri dan penggerak Nahdlatul Ulama (NU) asal Kabupaten Kudus memperoleh gelar pahlawan nasional.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Ketinggian Air Capai Atap Rumah, 11.400 Orang Mengungsi Akibat Banjir Demak

Sebanyak 11.400 orang terpaksa diungsikan akibat banjir besar yang terjadi di Kabupaten Demak dan Kudus.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Jelang Coblosan, Demak dan Grobogan Masih Banjir, Ini Kondisi Logistik Pemilu

Demak dan Grobogan masih banjir, sementara logistik Pemilu belum didistribusikan padahal coblosan tinggal beberapa hari lagi.
  • 1 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Genangan Tak Kunjung Surut, Pengungsi Banjir Demak di Kudus Capai 1.292 Jiwa

Pengungsi banjir Demak di Kudus mencapai seribuan jiwa menyusul banjir yang tak kunjung surut.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Perhatian! Jalur Pantura Timur Masih Lumpuh, Truk Besar Diimbau Tidak Melintas

Jalur Pantura Timur Kudus-Demak masih lumpuh akibat banjir yang melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Demak.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Pengungsi Banjir Demak Terisolasi, Air Masih Tinggi dan Stok Pangan Menipis

Sejumlah korban banjir Demak yang mengungsi di rumah warga terisolasi lantaran air masih tinggi sementara stok pangan mulai menipis.
  • 1 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Susul Grobogan, 2 Tanggul Sungai di Demak Ikut Jebol Bikin Banjir 2 Kecamatan

Dua tanggul di Demak jebol yang mengakibatkan sejumlah desa di 2 kecamatan terendam banjir
  • 1 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Sedang Asyik Pesta Miras, Sekelompok Pemuda di Jepara Ditangkap Polisi

Tim Patroli Presisi Siraju Polres Jepara menangkap sejumlah pemuda di sejumlah lokasi di Kabupaten Jepara saat sedang berpesta minuman keras.
  • 1 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Konflik dengan Warga, IMB Hotel Sato di Kudus Dibatalkan MA

Mahkamah Agung (MA) akhirnya membatalkan surat izin mendirikan bangunan (IMB) Hotel Sato di Kabupaten Kudus, menyusul adanya sengketa dengan warga sekitar.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Pj Bupati Kudus Setujui Usulan KH Raden Asnawi jadi Pahlawan Nasional

Pj Bupati Kudus, Muhamad Hasan Chabibie, telah menandatangani usulan KH Raden Asnawi sebagai pahlawan nasional.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Bulog Gelontor 300 Ton Beras SPHP ke Pasar Tradisional di Kudus

Perum Bulog Pati menyalurkan sekitar 300 ton beras berlabel SPHP di seluruh pasar tradisional di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng).
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

BLT Buruh Pabrik Rokok di Kudus bakal Dibagi Awal Maret 2024

Ribuan buruh pabrik rokok di Kudus bakal menerima BLT rapel dua bulan pada Maret 2024.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Diterjang Hujan Deras & Angin Kencang, 10 Rumah di Bae Kudus Rusak

BPBD melaporkan sebanyak 10 rumah di Kecamatan Bae, Kabupaten Kudus, rusak akibat hujan deras disertai angin kencang di kawasan tersebut.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Tradisi Guyang Cekathak di Kudus Diusulkan Jadi Warisan Budaya

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), mengusulkan tradisi Guyang Cekathak, peninggalan Sunan Muria, Kudus, sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) Indonesia.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Awasi TPS saat Pemungutan Suara, Bawaslu Kudus Siagakan 2.623 Petugas

Sebanyak 2.623 orang petugas akan mengawasi tempat pemungutan suara (TPS) pada Pemilu 2024 di Kabupaten Kudus.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Anggaran Desa di Kudus Naik Rp14,16 Miliar pada 2024

Alokasi dana yang akan diterima pemerintah desa di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), pada tahun 2024 ini naik Rp14,16 miliar dibandingkan tahun 2023.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Baru Tiga Bulan Jabat, Pj Bupati Kudus Diganti

Baru menjabat tiga bulan sebagai Pj Bupati Kudus, Bergas Catursasi Penanggungan, diganti oleh pejabat yang ditunjuk pemerintah pusat melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
  • 2 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Cukai Rokok Naik 10%, Pengusaha Kecil: Sudah Biasa

Sejumlah pelaku industri kecil rokok di Kabupaten Kudus, Jateng, mengaku sudah terbiasa menerima kebijakan pemerintah terkait cukai rokok atau cukai hasil tembakau yang naik.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Anggota DPRD Jateng: RPP Tembakau Bikin Buruh dan Petani Resah

Anggota DPRD Jawa Tengah (Jateng), M. Nur Khabsyin, menyebut RPP Tembakau sebagai pelaksana UU 17/2023 tentang Kesehatan membuat petani tembakau dan buruh rokok resah.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Sehari Usai Debat Cawapres, Cak Imin Temui Pelaku UMKM Kudus

Sehari setelah menjalani debat cawapres, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, menemui pelaku UMKM di Kabupaten Kudus.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

LP2M UIN Walisongo Jadi Narasumber Diseminasi Laporan Kinerja Pj Bupati Kudus

LP2M UIN Walisongo hadir memenuhi undangan sebagai Universitas mitra Kerjasama Pemda dalam pendampingan penyusunan laporan Kudus sejak pertengahan November 2023.
  • 2 bulan yang lalu
  • Brand Content
Kudus

Mantan Bupati Kudus Hartopo Diperiksa Kejaksaan Negeri, Ini Kasusnya

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kudus memeriksa mantan Bupati Kudus, Hartopo, sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi dana hibah KONI Kudus.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Mantap! Bawaslu Kudus Punya Relawan Siber Patroli Hoaks Pemilu 2024

Bawaslu Kudus mempunyai relawan siber yang bertugas patroli konten di media sosial guna mencegah ujaran kebencian dan hoaks.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Gerebek 2 Rumah di Jepara, Bea Cukai Kudus Amankan 275.600 Batang Rokok Ilegal

Petugas Kantor Bea Cukai Kudus menyita ratusan ribu batang rokok ilegal dari dua rumah milik warga di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng).
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Capres Ganjar Sebut Kaesang Politikus Bingungan, Sekjen PSI Buka Suara

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSI, Raja Juli Antoni, buka suara terkait kritikan capres Ganjar Pranowo terhadap Kaesang Pangarep.
  • 3 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Update! Kejari Tetapkan Mantan Ketua KONI Kudus Tersangka Korupsi Dana Hibah

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kudus menetapkan mantan Ketua KONI Kudus, Imam Triyanto, sebagai tersangka kasus dugaan korupsi dana hibah KONI Kudus.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Kades di Kudus Wajib Sampaikan LHKPN

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah (Jateng), mulai mewajibkan kepala desa atau kades di daerahnya untuk menyampaikan LHKPN.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Hanya 10 Menit, ETLE Drone Rekam 30 Pelanggar Lalu Lintas di Kudus

Ditlantas Polda Jateng melakukan uji coba ETLE drone di wilayah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng).
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Mbok Nasilah, Si Gadis Kretek Asli dari Kudus

Menurut cerita sejarah lisan yang beredar di kalangan masyarakat Kudus, Mbok Nasilah adalah gadis kretek asli di dunia nyata.
  • 3 bulan yang lalu
  • Chelin Indra Sushmita
Kudus

Menyesap Harum Aroma Kretek dari Kudus

Rokok kretek pada mulanya diciptakan sebagai obat, bukan candu.
  • 3 bulan yang lalu
  • Chelin Indra Sushmita
Kudus

Buruh & Pengusaha Diklaim Sepakat, Pemkab Kudus Usul UMK 2024 Naik 3,16%

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah (Jateng), mengusulkan UMK 2024 di wilayahnya mengalami kenaikan 3,16 persen menjadi Rp2.516.888.
  • 3 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Hutan Pegunungan Kendeng Gundul Jadi Penyebab Banjir Bandang di Undaan Kudus

BPBD Kabupaten Kudus, Jawa Tengah (Jateng), menyebut penyebab banjir bandang di Undaan, Kudus, dikarenakan hutan gundul di Pegunungan Kendeng.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

25 Desa di Kudus Rawan Narkoba

Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Tengah mengingatkan Pemerintah Kabupaten Kudus untuk memberikan perhatian kepada 25 desa di wilayah itu yang diduga rawan penyalahgunaan narkoba.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Situs Patiayam Kudus, Simpan 1.500 Fosil dan Berstatus Cagar Budaya sejak 2005

Situs Patiayam Kudus telah ditetapkan sebagai cagar budaya oleh Balai Pelestarian Peninggalan Purbakala Jawa Tengah pada 22 September 2005.
  • 3 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Kudus

2 Santri Meninggal Tenggelam di Sungai Kudus, saat Ditemukan Gandengan Tangan

Dua santri yang masih remaja meninggal dunia saat bermain air di Sungai Wulan, Desa Undaan Kidul, Kecamatan Undaan, Kabupaten Kudus, Sabtu (18/11/2023).
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Efek Film Gadis Kretek, Kunjungan ke Museum Kretek di Kudus Meningkat

Museum Kretek Kudus, Jawa Tengah (Jateng), mendapat efek positif dari penanyangan film seri Gadis Kretek yang tayang di Netflix.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire / Imam Yuda Saputra
Kudus

Wow, Fosil Gading Gajah Purba Berusia 1,5 Juta Tahun Ditemukan di Kudus

Fosil gading gajah purba berusia 1,5 juta tahun ditemukan di Situs Patiayam, Desa Terban, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Cerita Museum Kretek di Kudus Jadi Lokasi Syuting Arya Saloka dan Dian Sastro

Museum Kretek di Kudus sering menjadi pembicaraan masyarakat luas dalam beberapa waktu terakhir.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire / Ponco Suseno
Kudus

Januari-Oktober, Bea Cukai Kudus Limpahkan 15 Berkas Rokok Ilegal ke Kejari

Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai (KPPBC) Tipe Madya Kudus, Jawa Tengah, tercatat telah melimpahkan 15 berkas kasus pelanggaran cukai rokok ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Kudus dan Jepara selama periode Januari hingga Oktober 2023.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Dugaan Penyelewengan Dana Porprov 2023, Polda Jateng Periksa KONI Kudus

Tim Tipikor Polda Jateng memeriksa pengurus KONI Kudus dan pengurus cabor di Kabupaten Kudus terkait dugaan penyelewengan dana Porprov Jateng 2023.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Bawaslu Kudus Temukan 2.114 Alat Peraga Sosialisasi Peserta Pemilu

Bawaslu Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menemukan 2.114 alat peraga sosialisasi calon anggota legislatif, baik calon anggota DPR, DPD, DPRD provinsi dan DPRD kabupaten.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Jelang Pemilu 2024, Polres Kudus Gelar Patroli Skala Besar

Jajaran Polres Kudus menggelar patroli skala besar, Sabtu (4/11/2023).
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

MTs NU Banat Kudus Raih Perungu di Ajang KRON Asian Robotic Competition

Mengusung robot pengangkut sampah yang ada di permukaan air dengan nama TR-X1 (Trash Robot-X1), tim robotik MTs NU Banat Kudus berhasil meraih perunggu di ajang KRON Asian Robotic Competition for Primary and Secondary Schools di Tangerang.
  • 4 bulan yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Kudus

BPS: Angka Kemiskinan Kudus Mengalami Penurunan 7,24 Persen

Angka kemiskinan di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, pada 2023 mengalami penurunan sebesar 7,24 persen.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Primkopti: Harga Kedelai Impor di Kudus Capai Rp12.550 per Kg

Meski harga naik, untuk sementara stok kedelai impor tersedia dalam jumlah yang aman di Kabupaten Kudus.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Kunjungi Pasar Bitingan, Pj Bupati Kudus Pastikan Stok Bahan Pangan Aman

Penjabat (Pj) Bupati Kudus, Bergas Catursasi Penanggungan, memastikan stok pangan di daerahnya dalam kondisi yang aman.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

KIHT Kudus bakal Tambah Gudang Produksi

Dinas Tenaga Kerja Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mendapatkan kucuran anggaran Rp4,1 miliar untuk penambahan gudang produksi rokok dan perbaikan sarana pendukung serta pembangunan taman di KIHT.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Lupa Matikan Tungku, 2 Rumah di Kudus Terbakar

Dua rumah di Desa Kutuk, Kecamatan Undaan, Kabupaten Kudus terbakar, Jumat (27/10/2023) pukul 08.00 WIB.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Sidang Penyelewengan Dana UMK, Kejaksaan Kudus Hadirkan Dimas Kanjeng

Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Kudus akan mendatangkan Dimas Kanjeng Taat Pribadi dalam kasus dugaan penyelewangan dana Universitas Muria Kudus (UMK).
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Parkir Non-Tunai Mulai Diterapkan di Kudus, Ini 5 Ruas Jalan yang Diberlakukan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah (Jateng), mulai menerapkan sistem pembayaran parkir non-tunai.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Sterilisasi Kantor KPU dan Bawaslu di Kudus, Polisi Terjunkan Anjing Pelacak

Polres Kudus menerjunkan anjing pelacak saat melakukan sterilisasi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) di daerah setempat, Senin (23/10/2023).
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Kasus Korupsi Dana Hibah KONI Kudus, Kejari Gandeng BPKP Hitung Kerugian Negara

Pengusutan kasus dugaan penyalahgunaan dana hibah Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kudus tahun anggaran 2022 terus berjalan.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Lagi! Polres Kudus Razia Tempat Karaoke, Puluhan Purel Diamankan

Aparat Polres Kudus, Jawa Tengah (Jateng), kembali menggelar razia tempat karaoke di wilayahnya pada Minggu (15/10/2023).
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Kebakaran Pabrik Kertas PT Pura Kudus, Proses Pendinginan Kerahkan Alat Berat

Musibah kebakaran melanda pabrik kertas PT Pura di Jalan Kudus-Pati kilometer 12 di Desa Terban, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus, Sabtu (14/10/2023) pukul 14.00 WIB.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Polres Kudus Bubarkan Balap Liar di Depan PG Rendeng, Belasan Motor Dikukut

Jajaran Polres Kudus membubarkan aksi balap liar di Jalan Jenderal Sudirman, tepatnya di depan Pabrik Gula (PG) Rendeng, Sabtu (14/10/2023) malam.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Tiga Tempat Karaoke di Kudus Dirazia: 11 PL & Puluhan Botol Miras Diamankan

Polisi merazia tiga tempat karaoke di Kabupaten Kudus karena nekat beroperasi.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Dikejar Tim Bea Cukai Kudus, Mobil Ngangkut Rokok Ilegal Terperosok ke Sungai

Mobil yang mengangkut ratusan ribu batang rokok ilegal terperosok ke sungai saat melarikan diri dari kejaran petugas di Jalan Babalan-Prawoto, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Pemkab Kudus Raih Penghargaan atas Komitmen Penanganan Stunting

Pemerintah Kabupaten Kudus berhasil meraih penghargaan berupa alokasi insentif fiskal kinerja tahun berjalan tahun anggaran 2023 senilai Rp7,37 miliar, atas komitmennya dalam penanganan stunting.
  • 5 bulan yang lalu
  • Astrid Prihatini WD
Kudus

Pemkab Kudus Serahkan Bantuan ke Ratusan Anak Yatim Piatu

Pemkab Kudus menyerahkan bantuan untuk ratusan anak yatim piatu di Pendapa Kabupaten Kudus, Senin (9/10/2023).
  • 5 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Kudus

KPPN Kudus: Realisasi Belanja Kementerian/Lembaga Rp869,22 Miliar

KPPN Kudus, Jawa Tengah, mencatat realisasi belanja kementerian dan lembaga di wilayah itu hingga September 2023 mencapai Rp869,22 miliar.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Wisatawan Asing Mulai Lirik Pijar Park Kudus

Wisatawan asing mulai tertarik mengunjungi objek wisata di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, salah satunya wisata alam Pijar Park di Desa Kajar, Kecamatan Dawe.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Bea Cukai Kudus Gagalkan Tiga Upaya Distribusi Rokok Ilegal

Bea Cukai Kudus gagalkan tiga upaya distribusi rokok polos dan berpita cukai palsu.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Tingkatkan PAD & Tekan Kebocoran, Kudus Sosialisasi Pembayaran Parkir Nontunai

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Kudus menyosialisasikan rencana pemberlakuan pembayaran parkir nontunai kepada juru parkir Balai Jagong Kudus, Jateng, Jumat (22/9/2023).
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Hore! Ada Suplai Air Waduk Kedung Ombo, Petani di Kudus Siap-siap Tanam Padi

Para petani di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah mulai menyiapkan lahannya untuk menyambut musim tanam (MT) padi.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Hingga September Ini, Penyaluran Santunan Kematian di Kudus Capai Rp1,34 Miliar

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah telah menyalurkan dana santunan kematian senilai Rp1,34 miliar.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Wow! Pedagang Pasar Kliwon & Pasar Baru Kudus Nunggak Sewa Kios Rp4,8 Miliar

Para pedagang Pasar Baru dan Pasar Kliwon Kudus menunggak uang sewa kios hingga mencapai Rp4,8 miliar.
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Terbukti Edarkan Miras, Warga Kudus Ini Dijatuhi Hukuman Kurungan 15 Hari

Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Kudus menjatuhi hukuman kurungan selama 15 hari terhadap warga Kecamatan Dawe, Rabu (13/9/2023).
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Festival Karnaval Budaya Kudus Tuai Respons Positif

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menegaskan bahwa festival karnaval budaya merupakan salah satu upaya pemerintah daerah melestarikan budaya dan tradisi lokal yang diwariskan leluhur kepada generasi muda.
  • 6 bulan yang lalu
  • Astrid Prihatini WD
Kudus

Duh! Harga Kencur di Kudus Anjlok dari Rp20.000 Jadi Rp6.000 per Kilogram

Harga kencur di Kudus anjlok dari Rp20.000 menjadi Rp6.000 per kilogram.
  • 6 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Kudus

Kabar Duka! Mantan Bupati Kudus Soedarsono Meninggal Dunia

Mantan Bupati Kudus, Soedarsono meninggal dunia setelah menjalani perawatan di rumah sakit di Kudus, Selasa (5/9/2023) dini hari.
  • 6 bulan yang lalu
  • Ponco Suseno
Kudus

Persis Dukung Gagasan Djarum Foundation & MilkLife Kembangkan Sepak Bola Putri

Rangkaian kegiatan yang diselenggarakan dalam program MilkLife Soccer Challenge dan MilkLife Coaching Clinic menjadi langkah nyata membangkitkan semangat dan kecintaan berolahraga dari level grassroot.
  • 6 bulan yang lalu
  • Brand Content
Kudus

Bea Cukai Kudus Ungkap 110 Kasus Rokok Ilegal Selama Semester Pertama

Bea Cukai Kudus sendiri masih terus melakukan pengawasan peredaran rokok ilegal di wilayah kerjanya, yang meliputi Kabupaten Kudus, Jepara, Pati, Rembang dan Blora.
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Festival Film Folklor Muria 2023 Diharapkan Tumbuhkan Ekosistem Perfilman Kudus

Agenda Festival Film Folklor Muria (F3M) 2023 sudah direncanakan sejak lama sebagai upaya agar ada ruang perfilman di Kudus lebih meriah.
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

KPPN Kudus Salurkan Dana Transfer ke Daerah Senilai Rp2,91 Triliun

KPPN Kudus, Jawa Tengah, mencatat penyaluran dana transfer ke daerah (TKD) hingga 3 Agustus 2023 di wilayah pembayaran Kudus senilai Rp2,91 triliun.
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Soto Kerbau dan Lentog Disahkan sebagai Makanan Khas Kudus

Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, bisa mengakui soto kerbau dan lentog tanjung sebagai makanan khas Kudus, setelah menerima sertifikat hak kekayaan intelektual (HKI) dari Kementerian Hukum dan HAM.
  • 6 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Mencicipi Lezatnya Sambal Ontong dari Jantung Pisang, Kuliner Jadul Khas Kudus

Sambal ontong telah menjadi magnet tersendiri bagi wisatawan yang tengah berkunjung ke Kudus.
  • 6 bulan yang lalu
  • Sandra Kartika Hapsari
Kudus

Warga Bae Kudus Meninggal Dianiaya, 8 Pelaku Dibekuk Polisi

Aparat Polres Kudus menangkap delapan orang yang menjadi pelaku penganiayaan hingga korbannya meninggal dunia.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Sejumlah Desa Wisata di Kudus segera Dibuatkan Paket Wisata

Pemkab Kudus, Jawa Tengah, segera membuat paket wisata dengan melibatkan sejumlah desa wisata yang dinilai siap menerima kunjungan wisatawan, sebagai upaya menarik wisatawan dari luar daerah.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Dugaan Korupsi Dana Hibah KONI, Kejari Kudus Periksa 50 Saksi

Kejaksaan Negeri atau Kejari Kudus telah memeriksa lebih dari 50 saksi terkait dugaan korupsi dana hibah KONI Kudus.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

33 Kendaraan dengan Knalpot Brong di Kudus Dikukut Polisi

Selama tiga hari, Satlantas Polres Kudus berhasil merazia sebanyak 33 kendaraan dengan knalpot brong. 
  • 7 bulan yang lalu
  • Astrid Prihatini WD
Kudus

Begini Cara Pemkab Kudus Wujudkan Lansia Sehat dan Berdaya

Ketua TP PKK Kabupaten Kudus, Mawar Hartopo, berharap melalui gerakan PKK para manusia lansia di Kabupaten Kudus dapat hidup sehat dan berdaya.
  • 7 bulan yang lalu
  • Astrid Prihatini WD
Kudus

Pemkab Kudus Tetapkan Status Siaga Darurat Bencana Kekeringan

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menetapkan status siaga darurat bencana kekeringan dan kebakaran hutan dan lahan di Kabupaten Kudus.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Kudus

Viral Sekda Kudus Dimutasi Jadi Kepala Perpustakaan, Ini Kata Bupati Hartopo

Bupati Kudus, HM Hartopo, angkat bicara terkait mutasi jabatan Sekda Kudus menjadi Kepala Perpustakaan Daerah yang dianggap berbau politik.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Jejak Karier Samani Intakoris, Sekda Kudus yang Dimutasi Jadi Kepala Arpusda

Berikut rekam jejak karier Samani Intakoris, ASN Pemkab Kudus yang terkena mutasi jabatan dari Sekretaris Daerah (Sekda) menjadi Kepala Arsip dan Perpustakaan Daerah.
  • 7 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Kudus

Inilah Seribu Batu Semliro Kudus, Kawasan Wisata Tertinggi di Jateng

Seribu Batu Semliro di Kabupaten Kudus menjadi sorotan pelancong karena menjadi salah satu kafe resto dengan pemandangan alam menakjubkan dari atas bukit.
  • 7 bulan yang lalu
  • Sandra Kartika Hapsari