SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

<p>Solopos.com, HARBIN – Dua buah mobil yang tengah melintas di sebuah jalan raya di Kota Harbin, Provinsi Heilongjiang, Tiongkok, mendadak amblas ke dalam Bumi, Sabtu (4/8/2018) . Gara-garanya bagian jalan tempat mereka melintas mendadak longsor dan menimbulkan lubang cukup besar yang "menelan" kedua mobil tersebut.</p><p>Kantor berita Reuters yang memberitakan hal ini pada Minggu (5/8/2018) belum menyebutkan informasi lebih jauh mengenai insiden ini. Penyebab longsornya jalan yang menciptakan "sinkhole" atau lubang telan mirip kawah itu juga belum diketahui. Adanya korban jiwa atau luka terkait insiden ini juga belum dilaporkan.</p>

Promosi Direktur BRI Tinjau Operasional Layanan Libur Lebaran, Ini Hasilnya

Ekspedisi Mudik 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya