SOLOPOS.COM - (JIBI/Bisnis Indonesia)

(JIBI/Bisnis Indonesia)

JAKARTA–Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada pembukaan perdagangan, Selasa (23/10/2012) menguat 0,17% , sementara nilai tukar rupiah turun 3 poin atau 0,03% menjadi Rp9.614 per Dolar AS.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Berdasarkan pengamatan pukul 09:36 WIB, indeks naik 7,39 poin ke 4.348,77 setelah bergerak dalam kisaran 4.343,04 – 4.350,42. Di antara 455 saham yang tercatat di indeks, 11 saham naik, 7 saham turun, dan 437 saham tidak berubah.

Ekspedisi Mudik 2024

Saham Penopang Indeks:
PT Bank Central Asia Tbk 1,23% menjadi Rp8.200
PT Telekomunikasi Indonesia Tbk 0,52 hingga Rp9.600
PT United Tractors Tbk 1,00 hingga Rp20,150
PT Adaro Energy Tbk 1,42% menjadi Rp1.420

Saham Penekan Indeks:
PT Unilever Indonesia Tbk -0,96% menjadi Rp25.700
PT Bank Rakyat Indonesia -0,65% menjadi Rp7.650
PT Perusahaan Gas Negara -0,57% menjadi Rp4.350
PT Indofood Sukses Makmur Tbk -0,81 sampai Rp6.100

Delapan dari sembilan indeks sektoral memberikan kontribusi positif, dipimpin oleh industri konstruksi dan lain-lain, sedangkan kontributor negatif bersumber dari sektor consumer goods.

Indeks Bisnis-27 juga meningkat 0,80 poin atau 0,21% menjadi 374,51. Indeks bergerak dalam kisaran 374,03-475,04.

Indeks Regional:
Jepang Nikkei 225 +0,03% menjadi 9.013,62
Hong Kong Hang Seng 0,68% menjadi 21.697,55
Taiwan Taiex -0,33% menjadi 7.346,23
Korea Selatan KOSPI -0,46% menjadi 1.932,67
Australia S & P / ASX 200 +0,25% menjadi 4.552,00
Singapura Straits Times +0,15% menjadi 3.050,36
MSCI asia apex 50 -0,21% menjadi 845,31

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya