SOLOPOS.COM - SPG mal hewan kurban Depok, Senin (15/9/2014). (Nurul Hidayat/JIBI/Bisnis)

  Mall Hewan Kurban H. Doni beroperasi di kawasan Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Senin (15/9/2014). Sales promotion girl (SPG) sibuk mendata sapi yang ditawarkan. Bukan dengan kertas, melainkan peranti canggih komputer genggam. (Nurul Hidayat/JIBI/Bisnis)

SPG mal hewan kurban Depok, Senin (15/9/2014). (Nurul Hidayat/JIBI/Bisnis)

Mall Hewan Kurban H. Doni beroperasi di kawasan Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Senin (15/9/2014). Sales promotion girl (SPG) sibuk mendata sapi yang ditawarkan. Bukan dengan kertas, melainkan peranti canggih komputer genggam.

Promosi Program Pemberdayaan BRI Bikin Peternakan Ayam di Surabaya Ini Berkembang

Strategi penjualan hewan kurban menggunakan SPG berbusana khas negeri Arab itu dilakukan sang pemilik mal hewan kurban itu untuk menarik minat pembeli hewan kurban. Ditaksir, 8.000 hewan kurban meramaikan bursa hewan ternak menjelang Iduladha 2014 ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya