SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO – Pemindahan Ibu Kota menjadi perbincangan hangat di kalangan netizen beberapa hari belakangan ini. Selain menuai pro dan kontra hal ini nyatanya juga memicu beredarnya lelucon dan pembahasan lain yang cukup menarik. Seperti yang satu ini.

Pemilih akun @JVLEHA memposting serangkaian cuitan di Twitter tentang kumpulan kata-kata apa saja yang layak masuk dalam “kamus bahasa gaul” Kalimantan Timur (Kaltim). Dia menyebut hal ini penting supanya netizen tidak gagap budaya.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Di cuitan pembukanya, @JVLEHA menyebut SamBalTerongPeDas bakal menjadi ibut kota baru. SamBalTerongPeDas adalah singkatan dari Samarinda, Balikapapan, Tenggarong, Penajam dan sekitarnya. Istilah yang beredar lewat meme ini belakangan menjadi lelucon yang cukup populer di kalangan netizen.

Berikut rangkaian tweet akun ini sebagaimana ditilik Solopos.com, Kamis (29/8/2019);

Pujungan: songong, banyak tingkah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya