SOLOPOS.COM - Gusti Nurul berfoto bersama tunangannya yang akhirnya menjadi suaminya Raden Mas Soejarso Soerjosoerarso di Surakarta (Repro/Facebook)

Gusti Nurul Mangkunegaran wafat.

Solopos.com, SOLO–K.G.P.A.A. Mangkunegoro IX akan memimpin prosesi penghormatan terakhir putri Mangkunegoro VII, G.R.Ay. Siti Noeroel Kamaril Ngasarati Koesoemowardhani Soerjosoejarso atau Gusti Nurul, yang meninggal pada Selasa (10/11/2015) pukul 08.20 WIB di Rumah Sakit St. Carolus Bandung.

Promosi Lebaran Zaman Now, Saatnya Bagi-bagi THR Emas dari Pegadaian

Yang Melaksanakan Tugas (YMT) Dinas Urusan Istana Mangkunegaran, Supriyanto Waluyo, mengatakan sesuai jadwal, jenazah Gusti Noeroel akan diberangkatkan menuju Jakarta melalui jalur darat dari Bandung.

“Selanjutnya almarhumah akan diterbangkan ke Solo, Rabu [11/11/2015],” ujar dia.

Gusti Noeroel akan dimakamkan di Astana Girilayu Matesih Karanganyar rabu, pukul 11.30 WIB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya