SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Surabaya [SPFM], Guru-guru di Indonesia terus didorong untuk melek internet dan menulis. Penguasaan teknologi dan menulis yang dimiliki para guru diyakini dapat mendorong perubahan kegiatan belajar-mengajar yang berkualitas di sekolah.

Gerakan guru melek internet dan menulis itu menjadi fokus dalan kegiatan pemberdayaan dan peningkatan kualitas guru yang diprogramkan Ikatan Guru Indonesia (IGI) tahun ini. Demikian salah satu komitmen dari rapat kerja nasional IGI di Surabaya, Minggu (29/1). Ketua Umum IGI Satria Dharma mengatakan, gerakan menulis ini merupakan kelanjutan dari gerakan membaca yang sebelumnya digulirkan IGI. Satria berharap gerakan menulis ini bisa melahirkan penulis-penulis muda andal yang mampu memberikan perubahan bagi bangsa ini ke depan. [kcm/dtp]

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya