SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

<p><strong>Semarangpos.com, SEMARANG &mdash;</strong> Tiga bulan jelang pilkada serentak, blusukan ke sejumlah tempat masih menjadi andalan para calon gubernur Jawa Tengah. Calon gubernur <a href="http://semarang.solopos.com/read/20180414/515/910100/pilkada-2018-ini-riwayat-hidup-dan-sepak-terjang-ganjar-pranowo">Ganjar Pranowo</a> memilih berkunjung ke pondok pesantren dan berkampanye anti hoax.</p><p>Seperti ditayangkan <em>Liputan6 Siang SCTV</em>, Minggu (15/4/2018), Pondok Pesantren Mansyaul Huda di Kabupaten Semarang, Jateng menjadi tujuan <a href="http://semarang.solopos.com/read/20180414/515/910100/pilkada-2018-ini-riwayat-hidup-dan-sepak-terjang-ganjar-pranowo">Ganjar Pranowo</a> berkampanye Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Jateng dalam rangkaian pemilihan umum kepala daerah (pilkada) serentak 2018, akhir pekan lalu.</p><p>Ganjar mengaku mendapat sejumlah pesan dari pengasuh ponpes tersebut, di antaranya agar lebih banyak menciptakan lapangan pekerjaan. Sebaliknya kepada warga sekitar pesantren, Ganjar meminta masyarakat agar tidak mudah percaya dengan hoaks atau berita bohong.</p><p>Jika mendengar isu negatif, tutur <a href="http://semarang.solopos.com/read/20180414/515/910100/pilkada-2018-ini-riwayat-hidup-dan-sepak-terjang-ganjar-pranowo">Ganjar Pranowo</a> kepada warga Pondok Pesantren Mansyaul Huda, sebaiknya mengecek dulu kebenarannya.</p><p><em><strong><a href="http://semarang.solopos.com/">KLIK</a> dan <a href="https://www.facebook.com/SemarangPos">LIKE</a> di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya</strong></em></p>

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya