SOLOPOS.COM - Ulama Madura Melaporkan Pemalsuan Dukungan bagi Capres-Cawapres Jokowi-JK

Pengasuh Pesantren Ummul Quro sekaligus tim pemenagan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Prabowo-Hatta untuk kalangan ulama Madura, K.H. Nailurrahman (kanan), Selasa (8/7/2014), melaporkan dugaan pemalsuan tausiyah dan pembohongan publik serta pemalsuan tanda tangan dukungan ulama kepada Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Pamekasan, Jawa Timur. Ulama pendukung Prabowo-Hatta menemukan surat dukungan yang dialihkan ke pasangan capres-cawapres lain dengan cara memalsukan tanda tangan para ulama dan disebarkan ke sejumah masjid dan musala. (JIBI/Solopos/Antara/Saiful Bahri)

Ulama Madura Melaporkan Pemalsuan Dukungan bagi Jokowi-JK

Pengasuh Pesantren Ummul Quro sekaligus tim pemenagan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Prabowo-Hatta untuk kalangan ulama Madura, K.H. Nailurrahman (kanan), Selasa (8/7/2014), melaporkan dugaan pemalsuan tausiyah dan pembohongan publik serta pemalsuan tanda tangan dukungan ulama kepada Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Pamekasan, Jawa Timur. Ulama pendukung Prabowo-Hatta menemukan surat dukungan yang dialihkan ke pasangan capres-cawapres lain dengan cara memalsukan tanda tangan para ulama dan disebarkan ke sejumah masjid dan musala.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Ekspedisi Mudik 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya