Pemain Persis Solo menyerang wasit saat laga kesebelasan kebanggan sebagian warga Solo itu melakukan laga persahabatan dengan PSPS Pekan Baru di Stadion Manahan, Solo, Minggu (23/2/2014). Kendati menyandang label "pertandingan persahabatan", laga itu sempat diwarnai keributan. (Septian Ade Mahendra/JIBI/Solo)

Pemain Persis Solo Mencoba Menyerang Wasit dalam Laga Melawan PSPS Pekanbaru

PromosiUniknya Piala Asia 1964: Israel Juara lalu Didepak Keluar dari AFC

Pemain Persis Solo menyerang wasit saat laga kesebelasan kebanggan sebagian warga Solo itu melakukan laga persahabatan dengan PSPS Pekan Baru di Stadion Manahan, Solo, Minggu (23/2/2014). Kendati menyandang label “pertandingan persahabatan”, laga itu sempat diwarnai keributan. (Septian Ade Mahendra/JIBI/Solo)

Pemain Persis bertindak anarkistis dalam pertandingan itu. Beruntung para suporter Persis Solo yang mendukung para idola mereka tak terpancing sehingga keributan tak meluas.

Laga persahabatan antara Persis Solo dan PSPS Pekabaru itu akhirnya dimenangi tuan rumah dengan skor 2-1. Dua gol Persis Solo diciptakan oleh Ferry Anto dan Marcelo Cirelli. Gol pertama yang diciptakan Ferry Anto segera dibalas oleh pemain PSPS. Gol Marcelo Cirelli dilesakkan ke gawang lawan setelah wadit menghadiahi Persis tendangan penalti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi