Pemain Persis Solo melakukan latihan di Stadion Manahan, Senin (2/5/2014). Persis akan menjamu tamunya Pesitema Temanggung, Rabu (4/6/2014) mendatang. Laskar Sambernyawa—julukan Persis Solo—masih mengemban rekor tak terkalahkan, sementara lawannya, Laskar Bambu Runcing—julukan Persitema—merupakan juru kunci Grup 4 Divisi Utama 2014. (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/Solopos)

Laskar Sambernyawa Berlatih di Manahan Jelang Jamu Laskar Bambu Runcing

PromosiMitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Pemain Persis Solo melakukan latihan di Stadion Manahan, Senin (2/5/2014). Persis akan menjamu tamunya Pesitema Temanggung, Rabu (4/6/2014) mendatang. Laskar Sambernyawa—julukan Persis Solo—masih mengemban rekor tak terkalahkan, sementara lawannya, Laskar Bambu Runcing—julukan Persitema—merupakan juru kunci Grup 4 Divisi Utama 2014.

Hingga sembilan laga yang telah dilakoni, Persis telah mengemas 19 poin, hasil dari lima kemenangan dan empat kali seri. Torehan catatan gemilang itu membuat Persis bertengger di urutan kedua, mengemas poin yang sama dengan pemuncak klasemen, PSIS Semarang, dan kalah dalam agregat gol.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi