Solopos.com, SOLO – Pemantauan kesehatan warga yang menjalani isolasi mandiri terpusat dilakukan rutin oleh petugas. Seperti halnya dilakukan di lokasi karantina terpusat di SD Negeri Cemara Dua No. 13, Banjarsari, Solo, Kamis (5/8/2021). Perawatan dan pengecekan kesehatan Isolasi rutin dilakukan kepada warga positif Covid-19 tanpa gejala untuk memantau kondisi mereka selama menjalani isolasi sekaligus mengurangi risiko penularan. (Solopos/Nicolous Irawan)

PromosiJalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Petugas kesehatan memeriksa suhu tubuh pasien di lokasi karantina terpusat SD Cemara Dua, Solo, Kamis (5/8/2021). (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Pemantauan kesehatan dilakukan rutin di lokasi karantina terpusat. (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Warga yang menjalani karantina terpusat dapat berkonsultasi tentang keluhan kesehatan dengan petugas. (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Pemeriksaan rutin dilakukan untuk memantau kondisi mereka selama menjalani isolasi sekaligus mengurangi risiko penularan. (Solopos/Nicolous Irawan)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi