SOLOPOS.COM - Pengolahan Air Minum Danau Kentingan Didiskusikan di Kampus UNS

Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto (tengah) didampingi Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo Ravik Karsidi (kiri) memberikan tanggapan seusai pemaparan rencana pembuatan sistem pengolahan air minum (SPAM) di kantor rektorat kampus UNS Kentingan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (18/5/2014). Acara tersebut dilanjut peninjauan langsung danau yang ada di kampus setempat. (Ardiansyah Indra Kumala/JIBI/Solopos)

Pengolahan Air Minum Danau Kentingan Didiskusikan di Kampus UNS

Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto (tengah) didampingi Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo Ravik Karsidi (kiri) memberikan tanggapan seusai pemaparan rencana pembuatan sistem pengolahan air minum (SPAM) di kantor rektorat kampus UNS Kentingan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (18/5/2014). Acara tersebut dilanjut peninjauan langsung danau yang ada di kampus setempat.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya