SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

FOTO ANTARA/Hari Atmoko

FESTIVAL LIMA GUNUNG– Sejumlah seniman pentas kolaborasi performa seni saat pembukaan Festival Lima Gunung IX di kawasan Suroloyo, puncak tertinggi Pegunungan Menoreh, perbatasan antara Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta dengan Magelang, Jawa Tengah, Minggu (25/7). Festival oleh Komunitas Lima Gunung Magelang hingga 1 Agustus 2010 itu mengusung tema “Sudro Satrio (Ngulandoro)” menyuguhkan berbagai kesenian tradisional, kontemporer, performa seni, dan kolaborasi seni oleh kalangan seniman petani lereng Gunung Merapi, Merbabu, Andong, Sumbing, dan Pegunungan Menoreh.

Promosi Selamat Datang Kesatria Bengawan Solo, Kembalikan Kedigdayaan Bhineka Solo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya