Gunung Sinabung kembali menyemburkan abu vulkanik setinggi 4000 meter dan mengeluarkan awan panas sejauh 1000 meter, terlihat dari Desa Tiga Pancur, Simpang Empat, Karo, Sumut, Senin (11/11/2013). Letusan tersebut menimbulkan bunyi gemuruh dan sebanyak 2.400 jiwa di Desa Gurkinayah terpaksa dievakuasi ke tempat pengungsian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi