SOLOPOS.COM - Bulan (nasa.gov)

Eropa bakal berkontribusi dengan misi NASA di tahun-tahun setelah program bersama Apollo berakhir.

Solopos.com, WASHINGTON — The European Space Agency ingin berkontribusi pada misi  badan antariksa Amerika Serikat (NASA) di masa depan. Misi tersebut yakni membawa manusia mengelilingi bulan selama beberapa tahun.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Seperti dilansir Deccan Chronicle, Jumat (10/2/2017), astronot belum bisa pergi ke orbit rendah di sekitar bumi sejak 1972. Tepatnya ketika program antara NASA dan Apollo berakhir.

The European Space Agency dan Aerospace Compay Airbus sendiri sudah menyiapkan propulsi serta pasokan modul untuk penerbangan tanpa awak tersebut. Rencananya, perjalanan tersebut akan dilakukan tahun depan dari pesawat ruang angkasa Orion NASA.

Agensi dan NASA telah menyetujui pembuatan modul kedua. Selain itu, misi tersebut akan dilakukan sekira 2021. Orion sendiri bermaksud memperluas tujuan manusia untuk terbang ke Mars ataupun asteroid.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya