SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV) Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Institut Seni Indonesia (ISI) Solo bekerja sama dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekaf) menggelar roadshow bertajuk Indonesia Creative Goes to Campus di ISI Solo, Selasa (22/10/2013).

Kegiatan tersebut dikemas dalam bentuk sosialisasi industri kreatif dan perkembangannya di Indonesia.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Kegiatan yang digelar di Laboratorium Animasi FSRD ISI Solo itu dihadiri sebanyak 400 mahasiswa.

“Sosialisasi ini menghadirkan narasumber seorang praktisi handycraft, Lembaga Indonesia Kreatif dan perwakilan dari Kemenparekaf. Undangan terbuka untuk semua mahasiswa FSRD ISI Solo. Kegiatan dimulai pukul 09.30 WIB hingga 11.00 WIB,” ujar Ketua Jurusan DKV FSRD ISI Solo, Basnendar, kepada Solopos.com, Selasa siang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya