SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Sukoharjo (Espos)–Dua desa di Kecamatan Nguter mendapat alokasi bantuan Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) 2010.

Sekretaris Camat (Sekcam) Nguter Purwanto mengatakan, dua desa yang menerima bantuan Pamsimas tahun ini adalah Desa Tanjung dan Desa Jangglengan. Proyek bantuan dari pemerintah pusat untuk mengatasi kebutuhan air bersih bagi masyarakat tersebut saat ini masih dalam tahapan survei lokasi.

Promosi Selamat! Direktur Utama Pegadaian Raih Penghargaan Best 50 CEO 2024

“Alokasi bantuan Pamsimas tiap tahun di Nguter rata-rata yang dapat dua desa. Secara teknis pengerjaannya ada di DPU. Selain Pamsimas beberapa desa di Nguter juga dapat bantuan Program Pembangunan Infrastruktur Pertanian (PPIP),” katanya kepada Espos, Senin (14/6).

ufi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya