SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) akan menyelidiki kasus dugaan pembantaian warga di Lampung yang dilaporkan warga Mesuji, Lampung ke Komisi III DPR. Wakil Ketua DPR dari Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Pramono Anung, Kamis (15/12) mengatakan pimpinan DPR telah menyetujui rencana Komisi III untuk mengkroscek laporan warga tersebut ke lapangan.

Pramono menambahkan apabila peristiwa tersebut benar, tentunya dewan segera membentuk tim pencari fakta yang akan diturunkan ke lapangan untuk mencari, menginventarisasi hal-hal yang berkaitan dengan kasus tersebut. [kcm/ard]

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya