Selasa, 29 November 2011 - 09:17 WIB

DPR akan lanjutkan seleksi Capim KPK

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Komisi III DPR, Selasa (29/11) akan melanjutkan proses seleksi Calon Pimpinan (Capim) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Di hari kedua ini, Capim yang akan menjalani fit and proper test yakni Abdullah Hehamahua dan Handoyo Sudrajat yang berasal dari internal KPK.

Saat ini, Abdullah menjabat Penasihat KPK, sedangkan Handoyo menjabat Deputi Bidang Pengawasan Internal dan Pengaduan Masyarakat KPK. Keduanya direkomendasikan Panitia Seleksi (Pansel) Capim KPK untuk menjadi pimpinan KPK baru berdasarkan penilaian aspek kepemimpinan, integeritas, kompetensi, dan independensi. Abdullah ditempatkan di ranking ketiga dan Handoyo di posisi keempat. [kcm/dtp]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif