Sabtu, 14 Januari 2012 - 16:20 WIB

Dinas Kebudayan dan Pariwisata buat blue print

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solo [SPFM], Dinas Kebudayan dan Pariwisata Kota Solo akan membuat blue print untuk kegiatan wisata. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Solo Widdi Srihanto saat ditemui, Sabtu (14/1) mengungkapkan, pembuatan blue print pariwisata itu akan melibatkan berbagai stakeholder pariwisata seperti dari kalangan budaya dan pelaku pariwisata.

Menurut Widdi, antara budayawan dengan pelaku pariwisata haruslah seiring sejalan agar dunia wisata di Solo akan semakin berkembang. Widdi mengungkapkan, blue print tersebut nantinya akan di gunakan untuk pembuatan Raperda Pariwisata. Namun pembuatan Raperda itu akan mulai di gulirkan pada tahun 2013. [SPFM/hen]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif