Solopos.com, SURABAYA — Warga beraktivitas saat berlangsungnya car free day (CFD) atau hari bebas kendaraan di Jalan Tunjungan, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (10/4/2022).

PromosiJalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Pemkot Surabaya menggelar CFD di sore hari yang sebelumnya digelar di pagi hari di dua ruas jalan yaitu Jalan Tunjungan dan Jalan Darmo setiap hari Minggu selama Ramadan.

 

Warga berolahraga saat digelar hari bebas berkendaraan bermotor atau Car Free Day (CFD) di Jl. Tunjungan, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (10/4/2022). (Antara/Didik Suhartono)

 

Baca Juga: Ramainya Kawasan Gladak Solo Minggu Pagi, Serasa CFD Hidup Lagi

CFD digelar saat ngabuburit atau menjelang buka puasa mulai pukul 15.00 WIB tersebut menyediakan produk UMKM hingga vaksinasi Covid-19 yang bertujuan menggerakkan ekonomi kerakyatan.

 

Warga menikmati suasana jalanan tanpa kendaraan saat CFD ngabuburit di Taman Bungkul, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (10/4/2022). (Istimewa)

 

Pemkot Surabaya menggelar CFD di sore hari yang sebelumnya digelar di pagi hari di dua ruas jalan yaitu Jalan Tunjungan dan Jalan Darmo selama Ramadan. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/nym.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi