Kamis, 22 Maret 2012 - 09:53 WIB

DEMO BURUH: Buruh DMDT Minta Bosnya Dibebaskan

Redaksi Solopos.com  /  Arif Fajar Setiadi  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Seribuan buruh PT Delta Merlin Dunia Tekstil (DMDT) kembali menggruduk Pengadilan Negeri (PN) karanganyar, Kamis (22/03/2012) pagi. (Indah Septiyaning W/JIBI/SOLOPOS)

Seribuan buruh PT Delta Merlin Dunia Tekstil (DMDT) kembali menggruduk Pengadilan Negeri (PN) karanganyar, Kamis (22/03/2012) pagi. (Indah Septiyaning W/JIBI/SOLOPOS)

KARANGANYAR- Seribuan buruh PT Delta Merlin Dunia Tekstil (DMDT) kembali menggruduk Pengadilan Negeri (PN) karanganyar, Kamis (22/03/2012) pagi. Massa dengan membawa berbagai poster meminta majelis hakim membebaskan bos DMDT dari seluruh jeratan hukum.

Advertisement

Massa mulai mendatangi PN sekitar pukul 07.30WIb. Mereka dengan membawa berbagai poster berisi permintaan pembebasan bos DMDT tersebut menggelar aksi di depan PN.

Dalam aksinya mereka juga melakukan aksi treatikal berisi tentang persidangan kasus dugaan pemalsuan kain milik PT Sritex.

Aksi ini digelar sebelum pelaksanaan sidang dengan agenda pembacaan vonis oleh majelis hakim yang sebelumnya sempat tertunda.

Advertisement

Ratusan aparat kepolisian terlihat mengamankan PN. Kapolres Karanganyar AKBP Nazirwan Adji Wibowo langsung turun ikut memantau dan mengamankan pelaksaan sidang.

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif