SOLOPOS.COM - Ilustrasi (google.img)

Ilustrasi (google.img)

JAKARTA- Setelah sempat cooling down, situasi di halaman gedung DPR kembali memanas. Demonstran melempar batu dan petasan ke arah aparat. Petugas yang dilengkapi tameng dan rotan pun menghalau massa yang semakin merangsek masuk mendekati gedung DPR.

Promosi BRI Catat Setoran Tunai ATM Meningkat 24,5% Selama Libur Lebaran 2024

Pantauan detikcom, Jumat (30/3/2012) malam, terdengar batu yang mengenai tameng polisi dan petugas Brimob. Petugas Brimob memukul tamengnya dengan rotan untuk menggertak pendemo. Namun demonstran bersikukuh hendak masuk.

Barracuda dan Water Cannon pun bersiaga di belakang petugas. “Bubar! Bubar!” teriak petugas.

Perlahan massa pun berhasil dipukul mundur. Massa keluar dari halaman dengan menggunakan dua pintu gerbang. Petugas terus merangsek dengan melempar gas air mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya