SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

LONDON — Chelsea sementara unggul dari Norwich City  saat keduanya tanding dalam lanjutan liga premier Inggris di Stamford Bridge, Sabtu (6/10/2012) malam. Gol ketiga Chelsea dilesatkan Hazard di menit 31.

Sebelumnya, Norwich lebih dulu unggul di menit ke-10. Umpan Wesley Hoolahan ke dalam kotak penalti kemudian disundul oleh Elliot Bennet. Bola jatuh ke kaki Grant Holt dan pemain yang disebut terakhir melepaskan tembakan yang tak mampu dihalau oleh Petr Cech. Namun tim tuan tumah hanya membutuhkan waktu tiga menit untuk menyamakan skor.
Umpan Branislav Ivanovic ke dalam kotak penalti ditanduk oleh Fernando Torres dan skor berubah jadi 1-1. Tak berselang lama, Frank Lampard menambah pundi gol Chelsea menjadi 2-1.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Susunan Pemain
Chelsea: Cech, Ivanovic, Luiz, Terry, Cole, Mikel, Lampard, Mata, Oscar, Hazard, Torres.

Norwich: Ruddy, Russell Martin, Barnett, Bassong, Garrido, Elliott Bennett, Howson, Hoolahan, Johnson, Tettey, Holt.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya