SOLOPOS.COM - Turki vs Italia menjadi laga pembuka Euro 2020. (uefa.com)

Solopos.com, SOLO - Euro 2020 kick-off sebentar lagi. Tidak ada salahnya mulai mencari tahu jadwal pertandingan perdana Euro 2020 yang mempertemukan Turki versus Italia.

Pertandingan perdana Piala Eropa 2020 akan digelar 12 Juni 2021 dini hari. Pertandingan tersebut digelar di Stadion Olimpico, Roma. Hal ini tentu menguntungkan Italia karena tampil di kandang sendiri.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Jadwal pertandingan pembuka Euro 2020 dan link live streaming bisa ditemukan di Mola TV, RCTI, serta MNC TV. Dilansir dari UEFA.com, berikut jadwal pertandingan pembuka Euro 2020 nanti.

Kalah Head to Head, Indonesia Dihajar 0-5 UEA di Pertemuan Terakhir

Jadwal Laga Pembuka Euro 2020, 12 Juni 2021.

Pukul 02.00 WIB, Turki vs Italia di Stadion Olimpico, Roma.

Pukul 20.00 WIB, Wales vs Swiss di Olympic Stadium, Baku.

Pukul 23.00 WIB, Denmark vs Finlandia, di Parken Stadium, Kopenhagen.

Jadwal 13 Juni 2021

Pukul 02.00 WIB, Belgia vs Rusia, di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg.

Pukul 23.00 WIB, Austria vs Makedonia Utara di Arena Nationala, Bucharest.

Pukul 02.00 WIB, Inggris vs Kroasia di Wembley Stadium, London.

Jadwal 14 Juni 2021

Pukul 02.00 WB, Belanda vs Ukraina di Johan Cruyff Arena, Amsterdam.

Pukul 20.00 WIB, Skotlandia vs Republik Ceko di Hampden Park, Glasgow.

Pukul 23.00 WIB, Polandia vs Slovakia di Aviva Stadium, Dublin.

Jelang Lawan UEA, Shin Tae-yong Soroti Konsentrasi Timnas Indonesia

 

Portugal Vs Prancis

Pertandingan akan terus berlangsung hingga 24 Juni 2021, yakni antara Portugal vs Prancis dan Jerman vs Hongaria. Piala Eropa 2020 dapat disaksikan melalui siaran langsung di Mola TV, RCTI dan MNC TV. Berikut ini link live streaming Euro 2020 yang dapat diakses.

Link Live Streaming Euro 2020 di Mola TV : https://mola.tv/categories/euro-schedule

Link Live Streaming Euro 2020 di RCTI : https://www.rctiplus.com/tv/rcti

Link Live Streaming Euro 2020 di MNC TV : https://www.rctiplus.com/tv/mnctv

Persis Vs PSG Pati Buka Piala Wali Kota Solo, Ini Jadwal Lengkapnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya