SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Alat pemadam api ringan (APAR) atau fire extinguisher adalah alat yang digunakan untuk memadamkan api atau mengendalikan apo. APAR pada umumnya berbentuk tabung yang diisi dengan bahan pemadam api yang bertekanan tinggi.

Dalam hal kesehatan dan keselamatan kerja (K3), APAR merupakan peralatan wajib yang harus disediakan setiap perusahaan untuk mencegah kebakaran yang dapat mengancam keselamatan pekerja dan aset perusahaan.

Promosi Strategi Telkom Jaga Jaringan Demi Layanan Telekomunikasi Prima

Berdasarkan bahan pemadam api yang digunakan, APAR dapat digolongkan menjadi empat jenis, yaitu: Dry Chemical Powder(Serbuk Kimia kering), Karbon Dioksida (Co2), Foam AFFF (Cairan Busa), Hallon Free (Pengganti Hallon).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya