SOLOPOS.COM - Ilustrasi (Dok/JIBI)

Solopos.com, JAKARTA — Indeks harga saham gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak pada kisaran 4.830-4.890 pada perdagangan hari ini, Kamis (17/4/2014).

Kepala Riset MNC Securities Edwin Sebayang memprediksi indeks akan menguat pada awal perdagangan, tetapi rawan terkan profit taking menjelang penutupan.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

“Pola Short Black Candle terbentuk atas IDX mengindikasikan Bearish Reversal,” ujarnya dalam riset, Kamis (17/4/2014).

Berikut prediksi sejumlah saham yang layak diperhatikan hari ini:

  • TLKM. 2.305-2.345 (TP 2014F:2.700) Pola Hammer terbentuk atas TLKM mengindikasikan munculnya aksi beli. BUY 2.315
  • ASII. 7.675-7.875 (TP 2014F:7.950) Pola Bullish Harami Cross terbentuk atas ASII mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 7.725
  • BBRI. 9.850-10.050 (TP 2014F:10.500) Pola Short White Candle terbentuk atas BBRI mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 9.925
  • BBTN. 1.295-1.520 (TP 2014F:1.500) Pola Four White Soldiers terbentuk atas BBTN mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 1.385
  • LSIP. 2.240-2.450 (TP 2014F:2.500) Pola Four White Soldiers terbentuk atas LSIP mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 2.375
  • SMGR. 15.825-16.100 (TP 2014F:18.000) Pola Gravestone Doji terbentuk atas SMGR mengindikasikan munculnya aksi profit taking. BUY 15.925
  • BMRI. 9.850-10.150 (TP 2014F:10.500) Pola White terbentuk atas BMRI mengindikasikan Bulllish Reversal. BUY 9.950
  • KLBF. 1.515-1.560 (TP 2014F:1.620) Pola White Candle terbentuk atas KLBF mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 1.525
  • SIMP. 910-970 (TP 2014F:1.100) Pola White Candle terbentuk atas SIMP mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 925
  • BWPT. 1.310-1.380 (TP 2014F:1.500) Pola White Candle terbentuk atas BWPT mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 1.330
  • ICBP. 9.875-10.100 (TP 2014F:12.650) Pola Evening Doji Star terbentuk atas ICBP mengindikasikan munculnya minor profit taking. BOW 9.950
  • BBCA. 10.950-11.150 (TP 2014F:12.750) Pola Bearish Harami Cross terbentuk atas BBCA mengindikasikan Bearish Reversal. BOW 11.025
  • UNVR. 29.850-31.175 (TP 2014F:31.500). Pola Two Black Crows terbentuk atas UNVR mengindikasikan Bearish Continuation. BOW 30.050
  • INDF. 6.850-7.200 (TP 2014F:8.000) Pola Two Black Crows terbentuk atas INDF mengindikasikan Bearish Continuation. BOW 7.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya