Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Blue Deal untuk Mengendalikan Banjir Rob di Kota Semarang

Blue Deal untuk Mengendalikan Banjir Rob di Kota Semarang
user
Jumat, 10 Juni 2022 - 18:30 WIB
share
SOLOPOS.COM - Foto udara sejumlah sepeda motor terendam banjir limpasan air laut ke daratan atau rob yang merendam kawasan Pelabuhan Tanjung Emas, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (23/5/2022). (Antara/Aji Styawan)

Solopos.com, SOLO – Pemerintah Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah, menjalin kerja sama dengan beberapa otoritas di Belanda untuk mengevaluasi banjir rob di kota ini sekaligus merumuskan strategi pengendaliannya.

Belanda dipilih sebagai mitra karena negeri ini adalah negeri ”di bawah air laut”. Belanda memiliki teknologi, manajemen, dan tata kelola pesisir yang mampu mencegah banjir rob. Perbedaan spesifik di Kota Semarang dengan Belanda adalah penurunan muka tanah yang terjadi terus-menerus.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN