Solopos.com, PEKALONGAN — Warga yang terdiri dari sukarelawan, TNI, Polri, dan BPBD mengevakuasi diri melewati longsor yang membentuk daerah aliran sungai (DAS) di Sokokembang, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Rabu (19/1/2022).

PromosiMitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

 

Sukarelawan, TNI, Polri, dan BPBD mengevakuasi diri melewati longsor yang membentuk daerah aliran sungai (DAS) di Sokokembang, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Rabu (19/1/2022). (Antara/Harviyan Perdana Putra)

Longsor yang terjadi di dua titik yaitu daerah Sokokembang dan Tinalum itu membuat relawan terjebak longsor sehingga terpaksa melewati longsor yang membentuk DAS dengan ukuran sekitar dari 5 meter menjadi 50 meter untuk menghindari longsor susulan. Menurut data Kodim

Baca Juga: Longsor Susulan di Sangup Boyolali, Jalan Akses 2 Desa Ditutup Lagi

Sebelumnya surelawan dan aparat gabungan membersihkan material longsor tanah yang menutupi jalan di Dukuh Tinalum, Kayupuring, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah.

 

Warga sukarelawan melewati longsor yang membentuk daerah aliran sungai (DAS) di Sokokembang, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Rabu (19/1/2022). (Antara/Harviyan Perdana Putra)

 

Sebelumnya surelawan dan aparat gabungan membersihkan material longsor tanah yang menutupi jalan di Dukuh Tinalum, Kayupuring, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah. (Antara/Harviyan Perdana Putra)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi