SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO – Wakil Bupati Wonogiri, Edy Santosa, mengatakan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 2018 sudah dilaporkan pada akhir Februari lalu. Ia menyatakan hartanya tak ada penambahan signifikan.

Berdasarkan data di laman KPK tercatat harta Edy Santosa pada saat pencalonan sebagai wakil bupati Wonogiri pada 2015 senilai Rp267.699.847. Harta itu lebih banyak ketimbang pada 2003 yakni Rp35.849.847.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Sejumlah pejabat di Kabupaten Wonogiri menyatakan sudah melaporkan harta kekayaan mereka kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Namun, mereka lupa berapa nominal harta kekayaan terbaru mereka.

“Relatif sama jumlahnya tapi saya lupa berapa. Paling hanya bertambah satu sepeda motor seharga Rp15 juta. Saya enggak punya apa-apa,” kata dia saat ditemui Solopos.com di pendapa Rumah Dinas Bupati Wonogiri, Senin (1/4/2019).

Kabar soal harta kekayaan Wakil Bupati Wonogiri menjadi berita terpopuler di Solopos.com, Rabu (3/4/2019), dalam kurun waktu 24 jam terakhir. Selain itu, masih ada sejumlah kabar menarik lainnya yang sayang dilewatkan begitu saja. Berikut daftar berita terpopuler Solopos.com:

Ditanya Harta Kekayaan, Wabup Wonogiri: Saya Enggak Punya Apa-Apa…

RSUD Solo Dibangun di Bong Mojo, Netizen: Auto-Horor Nih

Ramalan Zodiak Pekan Ini: Hari Penuh Tantangan di Depan Mata

Persiapan Persis Solo Menuju Liga 2 Dimulai

Sekda Sragen Galang Dana untuk 2 Anak Korban Laka di Jalur Candi Sukuh

52 Warga Watubonang Ponorogo di Malang Pulang Kampung 12 April 2019

PPDB SMAN Berdasarkan Jarak Bukan Nilai, Begini Zonasinya

Terganggu Konvoi Motor Brong? Segera Lapor ke Polisi Lewat WA Ini

Hashim Soal Jatah Menteri Prabowo: Tujuh untuk PAN, Enam untuk PKS

Di Solo, Penyanyi Blasteran Amerika-Filipina Ini…

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya