SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/Harian Jogja/Reuters)

Solopos.com, SOLO — Namanya jual beli, apapun bisa didapatkan pembeli asal mau bayar sesuai harga. Begitu pula dalam jual beli ijazah, ada harga yang dipatok dan ada pembeli bisa menentukan sendiri berapa nilai yang diinginkan.

Seorang penjual ijazah yang ditemui Solopos.com di salah satu pusat perbelanjaan di Solo, Rabu (29/1/2014), mengakui harga ijazah perguruan tinggi (PT) bisa bervariasi tergantung nama gelarnya. Orang berinisial Er itu mengaku pernah kuliah di sebuah perguruan tinggi di Kota Jogja dan jaringannya mencakup 30 perguruan tinggi (PT) swasta berakreditasi B di daerah Jawa Timur.

Promosi Usaha Endog Lewo Garut Sukses Dongkrak Produksi Berkat BRI KlasterkuHidupku

Untuk selembar ijazah tanda gelar Sarjana Ekonomi (SE), Er mematok biaya Rp15 juta. Harga ini sudah termasuk biaya wisuda, biaya pengganti presensi, serta nilai yang dikehendaki pembeli.

Berita berjudul JUAL BELI IJAZAH : Tanpa Kuliah, Dapat Ijazah, IPK di Atas 3,00 tersebut menjadi salah satu berita populer di Solopos.com Selasa (4/2/2014) pagi. Selain itu, beberapa kabar tentang menggeliatnya Gunung Kelud dan 19 gunung berapi di Indonesia yang berstatus waspada juga menjadi masuk dalam daftar berita populer di Solopos.com pagi ini.

Berikut berita-berita populer di Solopos.com pagi ini:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya