Berita Foto
Minggu, 4 September 2011 - 17:05 WIB

BEREBUT GUNUNGAN GREBEG SYAWAL DI TAMAN JURUG

Redaksi Solopos.com  /  R. Bambang Aris Sasangka  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi perayaan Syawalan (JIBI/Solopos/Dok)

JIBI/SOLOPOS/Agoes Rudianto
BEREBUT ISI GUNUNGAN — Pengunjung berebut bagian-bagian gunungan yang terbuat dari buah-buahan dan sayuran serta ketupat yang dibagikan di Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ), Solo, Minggu (4/9/2011) dalam puncak Gebyar Syawalan. Selain itu juga digelar pertunjukan sendratari perjalanan hidup Mas Karebet atau Jaka Tingkir menjadi Sultan Hadiwijaya, Raja Mataram.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif