SOLOPOS.COM - Kapal nelayan di Tegal, Jumat (29/8/2014). (JIBI/Solopos/Antara/Oky Lukmansyah)

BBM nelayan coba ditelusuri penyebabnya.

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL – Dinas Kelautan dan Perikanan Gunungkidul menelusuri penyebab nelayan Ngandong, Desa Tepus, Tepus kesulitan membeli Bahan Bakar Minyak (BBM). Langkah itu diambil sebagai upaya memberikan kepastian akan kebutuhan BBM untuk nelayan. (Baca Juga : BBM NELAYAN : Nelayan Ngandong Dipersulit untuk Beli BBM di SPBU)

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Kepala DKP Gunungkidul, Bambang Sudaryanto mengatakan, klarifikasi dilakukan untuk mengetahui penyebab kenapa para nelayan tak diizinkan membeli BBM di SPBU. Dia mengakui, setelah dilakukan penelusuran sudah mulai ada titik temu, dan DKP siap memberikan fasilitas dan jaminan agar nelayan bisa membeli BBM sehingga operasional melaut tidak terganggu.

“Pihak SPBU menyatakan siap memberikan layanan kepada nelayan. Namun demikian, nelayan juga harus memenuhi ketentuan mengenai surat rekomendasi dari DKP dan informasi ini sudah saya sampaikan ke perwakilan nelayan,” tegas mantan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya