SOLOPOS.COM - Ilustrasi hantu. (Istimewa)

Solopos.com, SOLO -- Jika Anda pernah mencium bau ini di dekatmu, Anda harus waspada karena bisa saja ada makhluk halus di sekitarmu.

Ada enam tanda kehadiran makhluk halus yang bisa dikenali melalui bau. Berikut enam di antaranya, seperti yang diungkap oleh pengelola akun Instagram @matakelana, Rabu (9/9/2020).

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Viralkan! Ini Cara Hemat Kuota Internet Pas Nonton Film Streaming di HP

1. Bau Harum & Darah Segar

Pernahkah Anda mencium bau ini? Bau harum dan anyir darah segar menandakan kemunculan makhluk halus berupa sundel bolong.

Ekspedisi Mudik 2024

Makhluk halus satu ini dikenal sebagai sosok yang menakutkan karena bagian belakang tubuhnya berlubang.

5 Rekomendasi Film yang Diklaim Bikin Jago Bahasa Inggris

2. Bau Darah

Sama halnya dengan sundel bolong, bau darah juga bisa menandakan kehadiran sosok makhluk halus wewe gombel.

Bedanya, bau darah ini tidak diketahui sumbernya.

Cara Mencegah Ketempelan Jin Ala Sara Wijayanto

3. Singkong Bakar

Bau satu ini kerap dikaitkan dengan kehadiran sosok makluk halus berupa genderuwo.

Diungkap pengelola akun Instagram @matakelana, ternyata hal tersebut benar. Bau singkong bakar menjadi tanda kehadiran genderuwo. Meski di lingkunganmu tidak sedang membakar singkong.

Stres Ternyata Juga Bisa Bikin Perut Buncit, Kok Bisa?

4. Buah Sawo

Ada aroma bau sawo di dekatmu meski tak ada pohonnya di sekitarmu, Anda harus waspada. Hal ini dikarenakan bau buah sawo bisa jadi tanda kehadiran makhluk halus berupa memedi sawah.

Cara Mengatasi Anak Susah Makan, Nomor 8 Bisa Enggak?

5. Kabel Gosong

Aroma satu ini kerap muncul saat terjadi konsleting listrik. Namun, jika bau kabel gosong yang menyengat datang tiba-tiba dan tak dikenali sumbernya, bisa juga menjadi tanda kehadiran Banaspati.

Makhluk halus satu ini konon berwujud seperti api dan kerap melayang-layang di udara.

Stres Ternyata Juga Bisa Bikin Perut Buncit, Kok Bisa?

6. Minyak Misik

Minyak satu ini dikenal sebagai pemikat dan bisa menarik perhatian lawan jenis yang disukai.

Nah, jika di sekitar Anda ada bau seperti ini harap hati-hati. Pasalnnya, bau minyak misik juga ditandai dengan kehadiran pocong di dekatmu.

Kulit Kering dan Kusam Bisa Jadi Tanda Penyakit Jantung, Baca Ini!

Turun 14 Kg dalam 2,5 Bulan, Ini Cerita Diet Artis Tya Ariestya

Kisah Misteri Lainnya

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya