SOLOPOS.COM - Gubernur Jateng Ganjar Pranowo menggendong salah satu anak yang mengungsi di Pendapa Kantor Kelurahan Gandekan, Jebres, Solo, Minggu (19/6/2016). (JIBI/Solopos/Istimewa/Humas Protokol Setda Solo)

banjir Solo, Gubernur Jateng mengunjungi posko banjir di Kelurahan Gandekan

Solopos.com, SOLO–Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengunjungi posko banjir di Pendapa Kelurahan Gandekan, Jebres, Solo, Minggu (19/6/2016). Ganjar tampak menggendong salah satu anak yang mengungsi di pendapa Kelurahan Gandekan dan meninjau kondisi terakhir posko untuk mengungsi warga

Promosi Pegadaian Buka Lowongan Pekerjaan Khusus IT, Cek Kualifikasinya

Sementara, dalam wawancara bersama kru Soloposfm Nur Atmaja di Kelurahan Gandekan, Ganjar menyatakan dalam jangka panjang akan berkoordinasi dengan Balai Besar Wilayah Sungai Bengawan Solo (BBWSBS) untuk membuat semacam sabuk hijau di sepanjang Sungai Bengawan Solo.

“Jangka pendek bisa disiapkan dapur umum dan kebutuhan lainnya. Jangka panjang bisa membuat semacam sabuk hijau di sepanjang Bengawan Solo,” ujar Ganjar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya