Rabu, 25 Mei 2011 - 21:20 WIB

Anggota DPP PD mulai padati Cikeas

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Anggota DPP Partai Demokrat (PD) mulai berdatangan ke kediaman Ketua Dewan Pembina PD Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Cikeas. Anggota PD yang datang terdiri dari para kader yang duduk di kabinet Indonesia Bersatu jilid II maupun di DPR. Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono mengumpulkan elit PD di Cikeas dengan salah satu agenda pembahasannya adalah kasus pencopotan M Nazaruddindari bendahara umum DPP Partai.

Pada pertemuan ini, selain membahas masalah Nazaruddin, Yudhoyono akan memberikan arahannya dalam berbagai hal. Ketua FPD DPR– M Jafar Hafsah mengatakan pertemuan ini dinilainya sebagai salah satu cara untuk mencegah kasus di internal PD terulang. Pertemuan dijadwalkan pukul 20.00 WIB tadi tapi dipastikan molor. [dtc/dtp]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif