Kamis, 26 Januari 2012 - 18:15 WIB

Ancaman bom di RRI Pusat tak terbukti

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Ancaman bom yang diterima Radio Republik Indonesia (RRI) tidak terbukti. Tim Gegana tidak menemukan barang-barang yang mencurigakan setelah memeriksa seluruh bagian gedung Kantor RRI di Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat selama kurang lebih tiga jam. Tim Gegana, Kamis (26/1) memeriksa seluruh bagian gedung mulai pukul 13.00 hingga pukul 16.00 WIB.

Sebelumnya diberitakan, RRI menerima ancaman pada pagi tadi pukul 10.20 WIB. Ancaman diterima oleh saluran PRO 1. Pengancam meminta uang tunai sekitar 50 miliar rupiah jika tidak ingin bom diledakkan. [dtc/rda]

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif